@KomunitasLima |
Friday, August 29, 2014
Wednesday, August 6, 2014
23 Khasiat Tanaman Binahong serta Resep Ampuhnya
Kapan masuk ke Indonesia, belum jelas diketahui. Tapi saat ini banyak warga yang mulai menanam binahong ini sebagai tanaman hias maupun sebagai tanaman obat.
Kandungan khasiat yang terdapat pada binahong:
- Antioksidan.
- Asam Arkobat.
- Total fenol.
- Protein tinggi.
- dan sebagainya.
Nama Latin tanaman binahong adalah Anredera Cordifolia. Tanaman ini mudah tumbuh di dataran rendah dan dataran tinggi. Tumbuh baik pada kondisi setengah teduh atau teduh. Jadi tidak perlu tekena sinar matahari berlebihan.
Mengingat tanaman binahong tumbuhnya merambat, tentu saja kita harus menyiapkan rambatannya. Sarana rambatan (ajir) bisa bermacam-macam mulai dari lurus tegak hingga dibuat bertali-tali.
Dewasa ini mulai banyak yang menanam, disamping sebagai tanaman obat, juga tanaman hias daun. Bisa ditanam di dalam pot, halaman pekarangan atau pun di kebun.
23 Khasiat Tanaman Binahong untuk Menyembuhkan Penyakit
1. Obat Luka.Bahan:
Daun binahong beberapa lembar.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci, diremas-remas hingga menjadi lembut dan berlendir.
Cara menggunakan:
Tempelkan pada bagian luka, setelah itu tunggu sebentar, maka lukanya akan menjadi kering.
2. Obat Ambeien.
Bahan:
Daun Binahong sebanyak 16 lembar, air 3 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
3. Obat Batuk.
Bahan:
Daun binahong 10 lembar.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tersisa 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
4. Obat borok aku yang menahun.
Bahan:
Daun binahong 12 lembar, 3 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
5. Obat darah rendah.
Bahan:
Daun binahong 8 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
6. Obat disentri.
Bahan:
Daun binahong 10 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
7. Obat Gatal-gatal, eksim kulit.
Bahan:
Daun binahong 10-15 lembar. 3 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahon dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
8. Obat Gegar Otak.
Bahan:
Daun binahong 10 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus hingga mendidih dan tinggal 2 gelas.
Cara pemakaian:
Diminum 1 kali sehari.
9. Obat Gusi berdarah.
Bahan:
Daun binahong 4 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
10. Obat Hidung Mimisan.
Bahan:
Daun binahong 4 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus hingga mendidih sampai tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
11. Obat Jerawat.
Bahan:
Daun binahong 8 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus hingga mendidih sampai tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
12. Untuk melancarkan haid.
Bahan:
Daun binahong 3 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus hingga mendidih sampai tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
13. Obat Kencing manis.
Bahan:
Daun binahong 11 lembar, air 3 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
14. Obat Kurang Nafsu makan.
Bahan:
Daun binahong 5 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
15. Obat Lemah Syahwat.
Bahan:
Daun binahong 3-10 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
16. Untuk menjaga stamina tubuh.
Bahan:
Daun binahong 1 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
17. Obat sakit paru-paru.
Bahan:
Daun binahong 10 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
18. Obat Patah Tulang.
Bahan:
Daun binahong 10-20 lembar, air 3 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
19. Obat Radang Ginjal.
Bahan:
Daun binahong 7 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
20. Obat sehabis bersalin.
Bahan:
Daun binahong 7 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
21. Sehabis Operasi.
Bahan:
Daun binahong 20 lembar, 3 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
22. Obat Sesak Nafas.
Bahan:
Daun binahong 7 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
23. Obat Usus Bengkak.
Bahan:
Daun binahong 3 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
Itulah resep-resep ampuh dari daun binahong. Begitu banyak khasiatnya, tak ada salahnya menanam tanaman binahong ini di pekarangn rumah, siapa tahu suatu saat kita membutuhkannya. Formasi daun per lembar yang dipakai sangatlah penting, selain buat keamanan juga kemanjuran obat.
Jadi simpan baik-baik resep di atas biar tinggal buka saja saat akan menggunakan daun binahong untuk obat sakit.
Subscribe to:
Posts (Atom)
23 Khasiat Tanaman Binahong serta Resep Ampuhnya